Day: October 15, 2021

Berita Gubernur

Gubernur Gorontalo Resmikan Gilingan Padi Kualitas Premium

  Gubernur Gorontalo Rusli Habibie meresmikan gilingan padi generasi baru atau lebih dikenal dengan Rice Miling Unit (RMU) bertempat di Desa Padengo, Kecamatan Duhiadaa, Kabupaten Pohuwato, Jumat (15/10/2021). Peresmian ditandai dengan penguntingan pita dan penggilan gabah perdana. RMU bantuan APBN itu disebut sebut sebagai salah satu gilingan padi tercanggih yang mampu menghasilkan beras premium dengan […]Selengkapnya

Berita Gubernur

Kunker ke Pohuwato, Rusli Bagi Bantuan di

Kabupaten Pohuwato, Kominfotik – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie didampingi istri Idah Syahidah menggelar kunjungan kerja di Kabupaten Pohuwato, Jumat (15/10/2021). Ada lima kecamatan yang disinggahi Gubernur Rusli dan pimpinan OPD yakni Buntulia, Popayato, Lemito, Wonggarasi dan berakhir di Duhiadaa. Kedatangan Rusli membawa berkah bagi warga setempat. Kehadirannya di Buntulia untuk menggelar pasar murah, di Popayato […]Selengkapnya

Gubernur

Gubernur Rusli Janjikan Perahu Mesin untuk Siswa

POHUWATO, Kominfo – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie menjanjikan perahu mesin bagi siswa Torosiaje laut, Kecamatan Popayato, Kabupaten Pohuwato. Janji itu ia sampaikan saat menyerahkan bantuan bagi 47 UMKM, Jumat (15/10/2021). Gubernur Rusli merasa prihatin siswa sekolah suku Bajau atau Bajo kesulitan akses transportasi menuju darat. Perahu yang biasa mereka tumpangi sudah rusak dimakan usia. “Saya […]Selengkapnya

Wakil Gubernur

Wagub Idris Sambut Pahlawan Olahraga Gorontalo

KABUPATEN GORONTALO, Kominfotik – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim menyambut kedatangan kontingen PON XX Provinsi Gorontalo di Bandara Djalaludin, Jumat (15/10/2021). Satu persatu para pahlawan olahraga yang telah mengharumkan nama Gorontalo itu dikalungi selendang Karawo oleh Wagub Idris Rahim. “Atas nama pemerintah dan seluruh masyarakat Provinsi Gorontalo saya mengucapkan selamat datang kepada para pahlawan […]Selengkapnya

Gubernur

Gubernur Gorontalo Realisasikan Janjinya Bantu UMKM Torosiaje

POHUWATO, Kominfo – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie merealisasikan janjinya untuk membantu usaha mikro kecil menengah (UMKM) di Desa Torosiaje, Kecamatan Popayato, Kabupaten Pohuwato, Jumat (15/10/2021). Janji itu sempat ia lontarkan saat berkunjung ke lokasi yang sama 9 September kemarin. Warga suku Bajau atau Bajo bermukim di atas laut dengan mendirikan rumah panggung, di ujung Barat […]Selengkapnya

Gubernur

Warga Buntulia Nikmati Pasar Murah NKRI Peduli

POHUWATO, Kominfo – Warga di Kecamatan Buntulia dan sekitarnya menikmati Pasar Murah NKRI Peduli yang digelar Pemerintah Provinsi Gorontalo bertempat di lapangan kecamatan, Jumat (115/10/2021). Sebanyak 1.000 kupon dibagikan kepada warga yang datang dan selanjutnya bisa membeli enam komoditi dengan harga miring. Kupon bisa diperoleh dengan membawa KTP dan mengisi identitas diri. Gubernur Rusli menyebut […]Selengkapnya