Day: July 17, 2021

Gubernur

Lima Komite Calon DOB di Gorontalo Bentuk

KOTA GORONTALO, Kominfo – Lima komite calon Daerah Otonom Baru (DOB) di Provinsi Gorontalo sepakat membentuk presidium bersama bertempat di kediaman pribadi Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, Sabtu (17/7/2021). Lima DOB dimaksud yakni Kabupaten Boliyohuto, Panipi, Gorontalo Barat, Bone Pesisir dan Kota Telaga. Rusli Habibie ditunjuk menjadi kooordinator Presidium Percepatan Pemekaran DOB Kabupaten Kota di Provinsi […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

Polda Gorontalo Salurkan 1200 Ton Beras untuk

KABUPATEN GORONTALO, Kominfo – Kepolisian Daerah (Polda) Gorontalo akan menyalurkan kurang lebih 1200 ton beras kepada masyarakat yang terdampak Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro di seluruh wilayah Provinsi Gorontalo, Sabtu (17/7/2021). Bantuan tersebut merupakan program bantuan dari Kementerian Sosial (Kemensos) RI yang disalurkan melalui Polda. “Kita akan menyalurkan bantuan sosial tunai dari Kementerian Sosial […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

Sekda Darda Paparkan Kebijakan Pemprov Gorontalo Antisipasi

Kota Gorontalo, Kominfo – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo telah menyiapkan langkah dan kebijakan dalam mengantisipasi lonjakan pasien covid-19 di Gorontalo. Kebijakan tersebut dipaparkan Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Darda Daraba pada program Klik Indonesia Siang TVRI Nasional secara virtual dari rumah jabatan sekda, Sabtu (17/7/2021) “Ada beberapa langkah antisipasi dalam menghadapi lonjalan kasus yang telah diambil […]Selengkapnya

Gubernur

Menaikkan Imun ala Gubernur Rusli: Bermain Offroad

BONE BOLANGO, Kominfo – Beragam cara dilakukan orang untuk menaikkan imun tubuh di masa pandemi covid-19. Salah satunya dengan berolahraga, seperti yang dilakukan oleh Gubernur Gorontalo Rusli Habibie dan puluhan anggota Indonesian Offroad Federation (IOF) Gorontalo. Mereka berkumpul di tepi sungai Bulango di Kecamatan Tapa, Kabupaten Bone Bolango, Sabtu (17/7/2021). Dengan tunggangan masing-masing, offroader bersiap […]Selengkapnya

Gubernur

Peternakan Ayam Lonuo Layani 169 Kelompok, Milenial

BONE BOLANGO, Kominfo – Peternakan ayam di Desa Lonuo, Kecamatan Tilongkabila, Kabupaten Bone Bolango sudah melayani 169 kelompok sejak Januari hingga Juni 2021. Sebanyak 29.000 anak ayam (DOC) dibagikan untuk diternak oleh kelompok. Gubernur Gorontalo Rusli Habibie saat meninjau lokasi, Sabtu (17/7/2021) mengaku puas dengan kinerja UPTD Balai Pembibitan Ternak (BPT) Dinas Pertanian itu. Selain […]Selengkapnya