Day: March 25, 2021

Berita Sekretaris Daerah

Bidang SDA Dinas PUPR Akan Terapkan Aplikasi

Kota Gorontalo, Kominfo – Bidang Sumber Daya Air (SDA) Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Gorontalo akan mulai menerapkan penggunaan aplikasi Elektronik Pengelolaan Aset dan Kinerja Sistem Irigasi (e-PAKSI). Aplikasi tersebut sebagai aplikasi penunjang petugas operasi jaringan Daerah Irigasi (DI). “e-PAKSI baru kali ini di SDA, karena itu saya kumpul seluruh petugas DI […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

Dispar Provinsi Gorontalo Gelar Kopi Lolango Bahas

Kota Gorontalo, Kominfo – Dinas Pariwisata Provinsi Gorontalo kembali menggelar Kopi Sore atau Kopi Lolango dalam bahasa Gorontalo, Rabu (24/3/2020). Bertempat di Aula Rumah Jabatan Gubernur Gorontalo, kegiatan yang disiarkan langsung Radio Rakyat Hulondalo dan secara virtual ini mengangkat tema Coaching Clinic Usulan Geoheritage (warisan geologi) Gorontalo. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Sekretaris Daerah Provinsi […]Selengkapnya

Berita Sekretaris Daerah

Provinsi Gorontalo Masuk 10 Besar Nominasi PPD

Kota Gorontalo, Kominfo – Provinsi Gorontalo merupakan salah satu daerah yang masuk dalam 10 besar nominasi Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD) tahun 2021. “Alhamdulillah tahun ini kita masuk dalam 10 besar nominasi Bappenas terhadap perencanaan dan pembangunan daerah yang berkualitas,” ucap Kepala Bapppeda Provinsi Gorontalo Budiyanto Sidiki pada kick off penginputan rencana kerja (Renja) Organisasi Perangkat […]Selengkapnya

Gubernur

Gubernur Gorontalo Seriusi Kerjasama dengan PT Pindad

BANDUNG, Kominfo – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie berencana menseriusi kerjasama dengan PT Pindad (Persero) untuk penanganan covid-19. Diketahui PT Pindad selain memproduksi ventilator untuk bantuan pernafasan pasien covid-19 juga memproduksi masker dan alat perlindungan diri (APD). “Kami minta produksi Pindad untuk penanganan covid-19. Kami minta brosurnya dan harganya nanti kita beli di sini. Saya lihat […]Selengkapnya

Gubernur

Pemprov Gorontalo Terima Lima Ventilator PT Pindad

BANDUNG, Kominfo – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo menerima lima unit ventilator dari PT Pindad (Persero) Rabu, (24/3/2021). Serah terima dilakukan oleh Direktur Utama PT Pindad Abraham Mose bersama Gubernur Gorontalo Rusli Habibie. Lima unit ventilator diberikan menyusul surat permintaan yang pernah dilayangkan Gubernur Gorontalo Rusli Habibie beberapa waktu lalu. Ventilator buatan PT Pindad itu juga […]Selengkapnya

Gubernur

Kepemilikan Asrama HPMIG Bandung Dimediasi Gubernur Gorontalo

BANDUNG, Kominfo – Kepemilikan asrama Himpunan Pelajar Mahasiswa Indonesia Gorontalo (HPMIG) Bandung Dimediasi oleh Gubernur Gorontalo Rusli Habibie. Mediasi berlangsung di Hotel Sheraton, Bandung, Jawa Barat, Rabu (24/3/2021). Mediasi dihadiri oleh Ketua Yayasan Himpunan Warga Gorontalo (HWG) Yuliana Katili, Ketua Kerukunan Keluarga Indonesia Gorontalo (KKIG) Bandung Silo Pedju dan ketua Himpunan Pelajar Mahasiswa Indonesia Gorontalo […]Selengkapnya

Wakil Gubernur

Wagub Gorontalo Pimpin Sidang TP2GD Pengusulan Pahlawan

KOTA GORONTALO, Kominfo – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim memimpin sidang Tim Peneliti dan Pengkaji Gelar Daerah (TP2GD) Provinsi Gorontalo dalam rangka pengusulan Prof. Dr. H. Aloei Saboe sebagai calon Pahlawan Nasional yang berlangsung di ruangan Huyula Gubernuran Gorontalo, Rabu (24/3/2021). Sidang TP2GD Provinsi Gorontalo menghasilkan lima kesimpulan. Pertama, pengusulan Aloei Saboe sebagai Pahlawan […]Selengkapnya

Wakil Gubernur

Wagub Imbau Perkuat Koordinasi Untuk Kesiapsiagaan Bencana

KABUPATEN GORONTALO, Kominfo – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim mengimbau seluruh instasi dan organisasi perangkat daerah provinsi dan kabupaten/kota untuk memperkuat koordinasi dalam rangka kesiapsiagaan bencana. Hal itu diutarakannya usai menghadiri apel gelar kesiapsiagaan antisipasi bencana alam secara terpadu yang dilanjutkan dengan pengecekan peralatan penanganan bencana di halaman Markas Polda Gorontalo, Rabu (24/3/2021). “Tadi […]Selengkapnya