Day: March 8, 2021

Berita Sekretaris Daerah

Vaksinasi Tahap II Sasar Kelompok Pelayan Publik

KOTA GORONTALO, Kominfo – Pelaksanaan vaksin Covid-19 tahap II di Provinsi Gorontalo telah dimulai pekan lalu. Pada tahap dua ini, Pemprov Gorontalo menerima 23.200 dosis vaksin Covid-19 dengan target sasaran 17 ribu pelayan publik hingga masyarakat lanjut usia (lansia). “Jadi vaksin yang sudah di distribusikan oleh pusat sejumlah 23.200 dosis untuk diperuntukan bagi pelayan publik […]Selengkapnya

Gubernur

Politisasi Jalan GORR Dikhawatirkan Berdampak Buruk  Pembangunan

KOTA GORONTALO, Kominfo – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie menilai politisasi jalan Gorontalo Outer Ring Road (GORR) akan berdampak buruk bagi kelanjutan pembangunan di Gorontalo. Ia menuding ada oknum-oknum yang sengaja mencari-cari kesalahannya untuk kepentingan sendiri dan golongan tertentu. Saat diwawancarai wartawan usai diperiksa sebagai saksi atas perkara hukum jalan GORR, Senin (8/3/2021), Rusli mengisahkan bagaimana ada […]Selengkapnya

Gubernur

Penuhi Panggilan Saksi, Gubernur Gorontalo Buktikan Patuh

KOTA GORONTALO, Kominfo – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie memenuhi panggilan sebagai saksi di Pengadilan Negeri Tindak Pidana Korupsi (Tipikor), Kota Gorontalo, Senin (8/3/2021). Gubernur Rusli dipanggil sebagai saksi untuk perkara hukum jalan Outter Ring Road (GORR) dengan terdakwa F.S dan Ibr. “Saya buktikan hari ini saya datang. Kepada Jaksa, Hakim dan seluruh masyarakat Gorontalo saya mohon […]Selengkapnya