KOTA GORONTALO, Humas – Yayasan Ummu Syahidah menerima bantuan Corporate Social Responsibily (CSR) dari Bank Sulutgo, Senin (21/12/2020). Mobil Innova keluaran terbaru itu diserahkan oleh Kepala Cabang Bank Sulutgo Syahon Botutihe kepada Kepala Dinas Sosial Risjon Sunge dan diteruskan ke Pembina Yayasan Ummu Syahidah, Idah Syahidah. Kepala Cabang Bank Sulutgo Syahron Botutihe menjelaskan, penyerahan mobil operasional […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie mengucapkan terima kasih dan apriasiasi kepada Kapolda Gorontalo Irjenpol Achmad Wiyagus yang sudah memediasi peminjaman helikopter dari Polda Sulut. Heli yang dipiloti Kompol Prasetyo Wibowo dan co pilot Iptu Andreas tiba di Gorontalo, Minggu (20/12/2020) untuk melakukan pencarian dua nelayan Gorontalo yang hilang di perairan Wonggarasi, Jumat […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Untuk mencari keberadaan dua nelayan asal Kabupaten Pohuwato yang hilang, Polda Sulawesi Utara memperbantukan satu unit helikopter, Minggu (20/12/2020). Heli yang dipiloti Kompol Prasetyo Wibowo dan co pilot Iptu Andreas mendarat di Gorontalo pukul 13.00 WITA. “Setelah kita lakukan briefing untuk pencarian dengan Karo Ops, Dir Polair, Basarnas dan BPBD, disekapati […]Selengkapnya
Tahun terberat Pemprov Gorontalo di 2020 dimulai dari bulan April, saat satu warganya dinyatakan positif corona virus disease 2019 (covid-19) atau virus corona. Pasien 01 diketahui baru kembali dari kegiatan keagamaan di Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan. Puluhan orang yang bersamanya di karantina di Mess Haji, Kota Gorontalo untuk menghindari penularan yang kian masif. Selain penanganan […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Menanggapi pemberitaan salah satu media cetak lokal dengan judul “ Audit BPK, Ada Masalah”, Inspektur Daerah Provinsi Gorontalo Sukril Gobel menjelaskan, atas hasil audit tersebut segera ditindaklanjuti. “BPK melihat pemda belum optimal, dan dari pihak pemda akan menindaklanjuti temuan BPK melalui action plan yang disepakati bersama antara pemda dan BPK,” jelas […]Selengkapnya
KOTA GORONTALO, Humas – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo mengeluarkan Surat Edaran Gubernur Gorontalo terkait perayaan Natal dan Tahun Baru 2021. Surat Edaran bernomor 200/Kesbangpol/2112/2020 ditujukan ke Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) serta Bupati dan Wali Kota se Provinsi Gorontalo. Surat Edaran tersebut merupakan tindak lanjut atas Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2020 tentang […]Selengkapnya
KAB. BONE BOLANGO, Humas – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim mendorong seluruh Perguruan Tinggi (PT) di Gorontalo untuk melakukan penelitian yang bermanfaat untuk kemajuan pembangunan daerah. Hal itu diutarakannya pada wisuda Diploma III dan Sarjana Universitas Bina Mandiri (UBM) serta Pasca Sarjana STIA Bina Mandiri Gorontalo, di Kampus UBM Gorontalo, Kab. Bone Bolango, Sabtu […]Selengkapnya
Kota Gorontalo, Humas – Pemerintah menyiapkan sembilan posko terpadu untuk natal dan tahun baru (Nataru) di Provinsi Gorontalo. Hal itu mengemuka saat rapat Penyelenggaraan Angkutan Natal dan Tahun Baru di Kantor Dinas Perhuhungan Provinsi Gorontalo, Jumat (18/12/2020). Dijelaskan Kadis Perhubungan Jamal Nganro, sembilan posko tersebut yakni Bandara Djalaluddin, Pelabuhan Gorontalo, Pelabuhan Kwandang, Pelabuhan Anggrek, Pelabuhan […]Selengkapnya
Provinsi Gorontalo pada bulan Maret 2020 dikepung berbagai bencana alam dan non alam. Mulai dari bencana banjir dan kebakaran rumah warga di beberapa lokasi. Saat bencana alam terjadi, pemprov juga bersiap mengatasi bencana non alam yakni penularan covid-19 atau virus corona ke daerah. Penyebaran virus corona sudah terjadi di kota-kota besar, termasuk di daerah tetangga […]Selengkapnya
KOTA MANADO, Humas – Komisariat Wilayah (Komwil) Alkhairaat Provinsi Gorontalo akan menggelar pendidikan dan pelatihan (diklat) bagi kepala madrasah lingkup Alkhairaat se Provinsi Gorontalo. Rencana penyelenggaraan diklat tersebut dibahas pada pertemuan Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim selaku Ketua Komwil Alkhairaat Gorontalo dengan Kepala Balai Diklat Keagamaan Manado, Khaeroni, di Hotel Aston Kota Manado, Sulawesi […]Selengkapnya