Day: August 31, 2020

Berita OPD

Pemprov Gorontalo Lelang Enam Jabatan yang Lowong

KOTA GORONTALO, Humas – Pemerintah Provinsi Gorontalo melakukan lelang untuk enam Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama yang lowong. Lelang jabatan di gelar melalui seleksi terbuka uji kompetensi di Kantor Badan Diklat Provinsi Gorontalo, Senin (31/08/2020). Dihubungi via telepon, Kepala Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Gorontalo Zukri Suratinojo menjelaskan, enam jabatan kosong tersebut adalah Kepala Dinas Kesehatan, […]Selengkapnya

Gubernur

Nomor Telepon Seluler Gubernur Gorontalo Diretas

KOTA GORONTALO, Humas – Nomor telepon seluler Gubernur Gorontalo Rusli Habibie diretas oleh orang yang tidak bertanggungjawab. Akibatnya aplikasi pesan WhatsApp dengan nomor 0813-1342-4131 sudah tidak lagi dapat diaksesnya. “Saat ini nomor HP bapak gubernur yang biasa diumumkan di koran dan media sosial untuk melayani komunikasi dengan warga sudah diretas oleh orang tidak bertanggungjawab. Kami […]Selengkapnya

Berita Gubernur

ASN Pemprov Gorontalo Wajib Swab Test

Kota Gorontalo, Humas – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie menginstruksikans seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo diwajibkan untuk mengikuti swab test. Swab test ini akan dilakukan oleh Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo. “Hal ini dikarenakan tugas kita ASN itu sebagai pelayan masyarakat. Maka sudah seharusnya kita memberi rasa aman kepada semua pihak, […]Selengkapnya