Day: July 28, 2019

Artikel Berita Pilihan Editor

Anggar Gorontalo Raih 2 Perunggu di Kejurnas

KOTA GORONTALO, Humas – Tim olahraga anggar Provinsi Gorontalo berhasil meraih dua medali perunggu pada Kejuaraan Nasional (Kejurnas) anggar antar Pusat Pendidikan dan Latihan Pelajar (PPLP) yang digelar di Banda Aceh, (25-30/07/2019). Prestasi anggar ini terbilang cukup baik mengingat ini merupakan pertama kalinya pelajar Gorontalo mengikuti kejuaraan berstandar nasional. Terlebih kepengurusan Ikatan Anggar Seluruh Indonesia […]Selengkapnya

Berita

Lestarikan Budaya Minahasa, Gubernur Gorontalo Janji Bantu

BOALEMO, Humas – Sebagai bentuk dukungan terhadap pelestarian budaya asal Kabupaten Minahasa, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Gubernur Gorontalo Rusli Habibie menjanjikan pemberian bantuan uang pembinaan senilai Rp250 juta. Janji tersebut ia sampaikan saat menghadiri Festival Kaaruyan, di Desa Kaaruyan, Kecamatan Mananggu, Kabupaten Boalemo, Minggu (28/7/2019). Festival Kaaruyan merupakan acara yang diinisiasi oleh warga etnis Minahasa […]Selengkapnya

Berita

Etnis Minahasa di Boalemo Gelar Festival Kaaruyan

Boalemo, Humas – Warga etnis Minahasa yang bermukim di Desa Kaaruyan, Kecamatan Mananggu, Kabupaten Boalemo menggelar Festival Kaaruyan. Puncak festival yang dimulai sejak tanggal 25 Juli 2019 itu ditandai dengan acara Pengucapan Syukur oleh umat Kristiani setempat, Minggu (28/7/2019). Gubernur Gorontalo Rusli Habibie didampingi isteri Idah Syahidah dan sejumlah pimpinan OPD hadir untuk memeriahkannya. Hadir […]Selengkapnya

Artikel Berita Pilihan Editor

Layanan Kursi Roda Bagi Jemaah Haji Disiapkan

MAKASSAR, Humas – Layanan kursi roda untuk jemaah haji dalam menunaikan ibadah haji disiapkan, baik untuk menjaga kondisi atau karena usia lanjut. Sebanyak 65 jemaah haji kloter 29 yang diberangkatkan pada Minggu (28/07/2019) asal Gorontalo yang menggunakan layanan kursi roda yang disiapkan oleh pihak maskapai. “Untuk kloter 29 dari Gorontalo ini ada sekitar 65 jemaah […]Selengkapnya