Day: September 24, 2018

Berita

Sambut Pemilu 2019, Masyarakat Diminta Bijak Gunakan

KOTA GORONTALO, Humas – Menyambut Pemilihan Umum (Pemilu) 2019 nanti, Gubernur Gorontalo Rusli Habibie meminta masyarakat bijak menggunakan media sosial. Ia tidak ingin masyarakat mudah terprovokasi dengan berbagai kabar yang belum tentu kebenarannya. “Media sosial kalau kita gunakan baik, sangat positif. Tapi kadang-kadang digunakan untuk yang tidak baik. Ini yang harus kita berantas dan kita […]Selengkapnya

Berita

Gubernur Harap Wartawan Gorontalo Independen Dalam Pemberitaan

KOTA GORONTALO, Humas – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie berharap agar wartawan Gorontalo bersikap independen dalam pemberitaan. Dalam artian, menyanjikan informasi yang berimbang atau cover booth side. Hal tersebut disampaikan Rusli Habibie saat menerima audiensi dengan pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Gorontalo, Senin (24/9/2018). “Menurut saya ya, wartawan harus bersikap independen. Contohnya si A dan […]Selengkapnya

Berita Slider

Wagub Gorontalo Irup Hari Agraria dan Tata

KOTA GORONTALO, Humas – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim bertindak sebagai inspektur upacara peringatan Hari Agraria dan Tata Ruang Nasional tahun 2018 tingkat Provinsi Gorontalo yang digelar di halaman Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional (BPN) Provinsi Gorontalo, Senin (24/9/2018). Peringatan Hari Agraria dan Tata Ruang Nasional tahun 2018 mengambil tema ‘Tanah dan Ruang Untuk […]Selengkapnya

Berita Slider

Kecap Baraja Gorontalo Raih Juara 2 Nasional

KOTA GORONTALO, Humas – Kecap Baraja (batang dan rambut jagung) hasil inovasi dua siswa dari Provinsi Gorontalo berhasil meraih Juara Kedua Nasional pada lomba Parade Cinta Tanah Air (PCTA) tahun 2018 yang digelar oleh Kementerian Pertahanan Republik Indonesia. Kedua siswa tersebut adalah Yayan Sahi dan Niva Isa, keduanya adalah siswa SMA Negeri 1 Telaga, Kabupaten […]Selengkapnya