Day: March 6, 2018

Berita

Sulit mengurus Izin, Perusahaan HTI Mengadu ke

Gorontalo – Humas, Perusahaan Hutan Tanaman Industri (HTI) PT Gorontalo Cipta Lestari (GCL) mengadukan susahnya mengurus izin pembangunan terminal khusus (tersus) ke Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim. Direktur GCL Gatot Supriadi dan jajaran diterima wagub di ruang kerja, Selasa (6/3). Gatot menjelaskan, pihaknya saat ini tengah serius mengurus izin pembangunan terminal khusus atau dermaga laut […]Selengkapnya

Berita

Upia Karanji Gorontalo Menggema di NTB

Mataram, Humas – Acara Rapat Koordinasi Teknis (Rakortek) Nasional Regional II yang digelar di Mataram, Nusa Tenggara Barat, Selasa (6/3) menjadi ajang bagi pemerintah Provinsi Gorontalo untuk mempromosikan upia karanji (songkok khas Gorontalo). Seusai acara pembukaan yang dibuka oleh Menteri PPN/Kepala Bappenas Bambang Brojonegoro, Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Winarni Monoarfa memanfaatkan momen tersebut untuk promosi […]Selengkapnya

Berita

Ini Pekerjaan Rumah Manajer Baru PLN Gorontalo

Manajer PLN Gorontalo yang baru Edi Cahyono punya dua pekerjaan rumah yang harus diselesaikan terkait dengan masalah kelistrikan di Provinsi Gorontalo. Pertama menyangkut percepatan pembangunan PLTU Angrek 2×25 Megawatt di kabupaten Gorontalo Utara serta masalah elektrifikasi (akses listrik masyarakat) di Gorontalo. “Saya titip ke pak Edi agar pekerjaan rumah itu bisa segera tuntas. Selain mengawal […]Selengkapnya

Berita

Pemprov Gorontalo Kerjasama Padat Karya dengan TNI-Polri

Manado, Humas – Pemerintah Provinsi Gorontalo menggandeng TNI dan Polri untuk program padat karya di daerah. Kerjasama tersebut diseriusi dengan penandatangan nota kesepahaman antara Gubernur Gorontalo Rusli Habibie dengan Panglima Kodam XIII Merdeka Mayjen Ganip Warsito dan Kapolda Gorontalo Brigjenpol Rachmat Fudail bertempat di Hotel Peninsula, Manado, Sulawesi Utara, Selasa (6/3). Ruang lingkup dalam nota […]Selengkapnya