Day: February 16, 2018

Berita

Kehadiran Taksi Online di Gorontalo Butuh Kajian

Rencana kehadiran taksi online berbasis aplikasi di Gorontalo mendapat perhatian serius dari Gubernur Gorontalo Rusli Habibie. Ia meminta kepada Dinas Perhubungan selaku instansi teknis untuk berhati-hati mengeluarkan izin operasional. “Saya minta Dinas Perhubungan harus melakukan pengkajian dulu bagaimana dampaknya dan melakukan sosialisasi kepada masyarakat. Jangan langsung diberi izin,” tegas Rusli Habibie saat memimpin Rapat Pimpinan […]Selengkapnya

Berita Slider

Wagub Gorontalo Silaturrahim Imlek ke Warga Tionghoa

GORONTALO – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim memberi ucapan selamat kepada warga Tionghoa di Provinsi Gorontalo yang memperingati Hari Raya Imlek atau Tahun Baru Cina 2569. Ucapan selamat ini disampaikannya saat bersilaturrahim dengan warga Tionghoa di Vihara Budha Dharma, Kota Gorontalo, Jumat (16/2) malam. “Atas nama pribadi, keluarga, pemerintah dan seluruh masyarakat Provinsi Gorontalo, […]Selengkapnya

Berita

Bahas Pariwisata, Gubernur Gorontalo Kumpul Seluruh Kadispar

Gubernur Gorontalo Rusli Habibie mengumpulkan seluruh Kepala Dinas Pariwisata se-kabupaten/kota bertempat di Pendopo Kediaman Pribadinya, Jumat malam (16/2). Ada beberapa arahan gubernur dalam pertemuan tersebut khususnya menyangkut peningkatan dan pengembangan pariwisata di daerah. Gubernur Rusli meminta agar dinas pariwisata fokus dan bersinergi atara provinsi dan kabupaten/kota. Menurutnya, pelaksanan even pariwisata di Gorontalo tidak bisa dilakukan […]Selengkapnya