Ruang kerja Gubernur Gorontalo Rusli Habibie mendadak ramai, Kamis (1/2). Di ruang tunggu, belasan Camat dan Ayahanda (Kepala Desa) se-Batudaa, Kabupaten Gorontalo duduk rapi menunggu giliran untuk bertemu Gubernur. Mereka mengaku ingin menyampaikan aspirasi langsung kepada orang nomor 1 di Gorontalo itu. Rupanya kedatangan Camat dan Ayahda se-Batudaa ini untuk ‘curhat’ soal lokasi kantor Camat […]Selengkapnya
Gubernur Gorontalo Rusli Habibie menyampaikan laporan Surat Pajak Tahunan (SPT) 2018 melalui aplikasi e-Filling. Pengindupan data pribadi Rusli secara online itu turut disaksikan oleh Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Gorontalo Ahmad Tirto Nugroho, Kamis (1/2). Bagi Gubernur, pelaporan SPT merupakan komitmennya sebagai warga negara dan juga kepala daerah yang taat pajak. Terlebih saat […]Selengkapnya
Gorontalo – Ketua TP. PKK Provinsi Gorontalo, Idah Syahidah Rusli Habibie memberikan materi Peran Gender Dalam Perekonomian di Gorontalo pada Kuliah Umum Fakultas Ekonomi Universitas Ikhsan Gorontalo (Unisan), Rabu (31/1) di ruang Aula III Unisan Gorontalo. Di hadapan mahasiswa FE Unisan, Idah membeberkan tentang peran perempuan. “ Setinggi apa pun jabatan seorang perempuan, secanggih apa […]Selengkapnya