Day: February 25, 2017

Berita

Tekan AKI, Cegah Pernikahan Dini

Gorontalo – Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Prof. Dr. Ir. Winarni Dien Monoarfa mendorong pemerintah provinsi dan kabupaten/kota agar secara bersama dan terintegrasi dapat memberikan perhatian serius terhdap daerah yang tingkat kebutuhan KBnya belum terlayani. Ia mengajak pula seluruh elemen baik itu pemerintah, unsur perguruan tinggi, LSM, tokoh agama dan tokoh untuk menggencarkan sosialisasi kepada para […]Selengkapnya

Berita

Gorontalo Komit Bangun Kualitas Kependudukan

GORONTALO  – Pemerintah Provinsi Gorontalo menaruh perhatian serius terhadap pembangunan kependudukan dan keluarga berencana. Respon besar itu tercerminan dari berbagai kebijakan dan program yang telah di desain secara terintegrasi, holistik, tematik, dan spasial dalam RPJMD 2012 – 2017 maupun RPJPD Provinsi Gorontalo 2007 – 2025 . Sejalan dengan hal itu, kemarin, (24/2), digelar Rapat Koordinasi […]Selengkapnya