Day: December 6, 2016

Berita

Gorontalo Berdzikir Untuk Indonesia Damai

Gorontalo – Rangkaian Hari Ulang Tahun Provinsi Gorontalo yang ke-16 dilanjutkan dengan dzikir akbar Nada dan Dakwah, yang di gelar di gedung Balroom Sumber Ria Gorontalo, Senin (5/12). Dzikir yang berlangsung lancar dan hikmad ini, dihadiri oleh seluruh pejabat di lingkungan Pemerintah Provinsi Gorontalo, Kabupaten/Kota, Forkopimda, ASN, tenaga honorer dan masyarakat umum. Pada kesempatan itu […]Selengkapnya

Berita

Zudan Arif : Identitas Gorontalo Sebagai Serambi

Gorontalo – Aspirasi pelaksana tugas Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakrullah untuk pembangunan islamic centre (Masjid Raya) kembali dikemukakan pada saat rapat paripurna istimewa Hari Ulang Tahun (HUT) ke 16 provinsi Gorontalo. Pada kesempatan itu Zudan mengatakan identitas Gorontalo sebagai kota serambi madinah harusnya memang sudah memiliki masjid raya. “melalui kesempatan ini saya meminta kepada hartawan […]Selengkapnya

Berita

Momentum HUT Provinsi Gorontalo Raih Penghargaan Pengelolaan

Gorontalo – Di usia 16 Tahun Provinsi Gorontalo, menjadi momentum istimewa untuk Provinsi yang dijuluki serambi madinah ini. Gorontalo berhasil meraih penghargaan pengelolaan keuangan dari Menteri Keuangan RI, yang diwakili oleh Menteri Lingkungan Hidup Sitti Nurbaya kepada pemerintah Provinsi Gorontalo, bertempat di Gedung Sidang DPRD Provinsi, Senin (5/12). Pelaksana tugas Gubernur Gorontalo Zudan Arif Fakrullah, […]Selengkapnya

Berita

Untuk Gorontalo Maju Harus Siap Hadapi Perubahan

Gorontalo – Momentum Upacara Hari Ulang Tahun Provinsi Gorontalo yang ke 16 kali ini dirangkaikan dengan peringatan HUT Korpri ke-45, HUT Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) ke-71, dan Hari Bhakti Pekerjaan Umum ke-70, digelar di lapangan Museum Purbakala Provinsi Gorontalo, Senin (5/12). Plt Zudan Arif Fakrullah selaku inspektur upacara mengatakan bahwa, seluruh masyarakat Gorontalo harus siap […]Selengkapnya