Day: September 12, 2016

Berita

WAGUB : Sasaran Pembangunan Semuanya di Desa

Gorontalo – Kedatangan Wakil Gubernur Gorontalo Dr. Drs. H. Idris Rahim, MM., yang didampingi Wakil Ketua DPRD Kabupaten Gorut Syaiful Karim dan sejumlah pimpinan SKPD Provinsi Gorontalo, disambut meriah oleh warga dusun Bainaale desa Helumo Kecamatan Anggrek, Kabupaten Gorontalo Utara, Sabtu (10/9). Selain bersilaturrahim dan bertatap muka langsung dengan warga desa yang terletak di tengah […]Selengkapnya