Day: March 10, 2016

Berita

Gubernur Gorontalo Gulirkan 159 Ekor Pedet

Gorontalo – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, kembali menggulirkan sedikitnya ada 159 Ekor Pedet (Anak Sapi) kepada peternak sapi yang ada di Desa Ombulodata Kabupaten Gorontalo Utara. Panen anak sapi ini, merupakan hasil dari bantuan sapi yang telah dibagikan kepada peternak ditahun kemarin, sehingga hasil dari pengembangbiakan sapi tersebut akan digulirkan kepada kelompok peternak lainya. ” […]Selengkapnya

Berita

Cegah Korupsi, Pemprov-Polda Gorontalo Tandatangani MoU

Gorontalo – Dalam rangka upaya pencegahan korupsi dilingkungan pemerintah provinsi Gorontalo, dan persamaan persepsi dengan Aparat Penegak Hukum (APH), Gubernur Gorontalo Rusli Habibie melakukan penandatanganan nota kesepahaman, bersama Kepala Kepolisian Daerah Gorontalo, Brigadir Jenderal Polisi Hengkie Kaluara. Dalam kesempatan itu Gubernur Rusli Habibie, menjelaskan bahwa, langkah ini sangat bagus, sesuai dengan instruksi Presiden, dalam rangka […]Selengkapnya

Berita

Rusli : RPJMD Kabupaten Harus Sinkron Dengan

Gorontalo – Gubernur Gorontalo Rusli Habibie berharap agar Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Gorontalo, harus sinkron dengan RPJMD Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo. Hal tersebut ditegaskan Gubernur Rusli Habibie, saat rapat koordinasi dan sinkronisasi program antara Pemerintah provinsi dan pemerintah Kabupaten Gorontalo. “berhubung RPJMD masih sementara disusun, saya beraharap ada sinkronisasi antara Pemprov dengan […]Selengkapnya