Pemerintah Republik Indonesia di bawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden KH. Ma’ruf Amin melansir laporan kinerja tahun 2022. Laporan ini memuat capaian berbagai bidang, khususnya kemampuan Indonesia keluar dan bangkit dari pandemi covid-19. Simak laporan selengkapnya dalam laporan di tautan ini ( https://s.id/grafislaptah22 ).
Post Views: 789